Oktavia, Putri Isrok Wanda (2024) Analisis Penerapan Rancangan Tesla Coil pada Lampu di Kapal. Undergraduate thesis, Politeknik Pelayaran Surabaya.
Putri Isrok Wanda Oktavia - Halaman Awal, Bab I, II & III.pdf
Download (2MB)
Putri Isrok Wanda Oktavia - Fulltext.pdf
Restricted to Repository staff only
Download (1MB)
Abstract
PUTRI ISROK WANDA OKTAVIA, Analisis penerapan rancangan tesla coi pada lampu di kapal. Dibimbing oleh Dr. Agus Dwi Santoso, S.T., M.T., M.Pd dan Dyah Ratnaningsih, S.S.,M.Pd.
Energi listrik disalurkan menggunakan kabel tembaga sebagai perantara, dari sistem bertegangan tinggi hingga rendah, hingga siap digunakan. Kabel tembaga dipilih untuk transfer energi listrik karena bahannya mampu menghantarkan elektron yang dapat bergerak bebas.Pada penelitian kali ini penulis menggunakan metodologi penelitian jenis metode Penelitian ini menggunakan metode Research and Development (R&D) tipe ADDIE. Addie terdiri dari Analyse, Design, Development, Implementation, dan Evaluation. Beberapa subjek uji dilakukan pada lampu bulb, lampu TL AC 18 W dan 36 W, lampu pijar AC 60 W, dan lampu LED AC 8 W, didapatkan lampu yang dapat memancarkan cahaya secara efisien adalah lampu TL karena lampu TL dapat beroperasi pada frekuensi tinggi yang dihasilkan oleh Tesla Coil. Dari perhitungan bahan bakar generator kapal, jika semua lampu menggunakan kumparan Tesla di MT. Kapal panjang, penghematan biaya bahan bakar menjadi Rp. 3.528.263 yang seharusnya Rp. 16.691.589 menjadi Rp. 13.163.325. Hasil penelitian menyatakan belum mencapai nilai yang diharapkan karena yang dapat bekerja efisien adalah lampu TL karena kumparan Tesla hanya mampu bekerja pada lampu yang memiliki komponen lilitan
Kata kunci : Tesla coil , Transistor,resistor,capasitor, lilitan primer and sekunder
| Item Type: | Thesis (Undergraduate) |
|---|---|
| Creators: | Creators Email ORCID Oktavia, Putri Isrok Wanda UNSPECIFIED UNSPECIFIED |
| Subjects: | V Naval Science > VM1-989 Naval architecture. Shipbuilding. Marine engineering > VM595-989 Marine engineering |
| Divisions: | D4 Teknologi Rekayasa Kelistrikan Kapal |
| Depositing User: | Rice Agustina |
| Date Deposited: | 13 Nov 2025 15:08 |
| Last Modified: | 13 Nov 2025 15:08 |
| URI: | https://repository.poltekpel-sby.ac.id/id/eprint/532 |
